Assalamualaikum wr wb.
Sabtu, 3 februari 2024, Napak Tilas Jelajah Sejarah peringatan pembantaian oleh tentara belanda pada 1 februari 1947 oleh dinas kebudayaan dan pariwisata kab. Majene.
Kegiatan ini melibatkan peserta didik dari tingkat SMP dan SMA.
Kegiatan ini membawa anak-anak menjelajah mulai dari monumen perjuangan tanah mandar kemudian menuju monumen peristiwa penyapuan (makam 40.000 jiwa) sambil mempelajari peristiwa pembantaian penduduk sipil oleh Tentara Belanda.
.
Wah. Seru yah, semoga kegiatan-kegiatan serupa seperti ini tetap terlaksana agar sejarah panjang perjuangan para pahlawan dapat terus dikenang khususnya ditanah mandar.. 🤗
.
.
#genpimajene
.
GenPI 📣 Gaspooooollllll
.
#majene #genpi #genpimajene
Festival Seni Islam29 september - 1 Oktober 2023Syukur alhamdulillah kegiatan Festival Seni Islam yang d laksanakan oleh Dinas Kebudayaan dan pariwisata kab. Majene bekerja sama dengan Generasi Pesona Indonesia Kab. Majene dan Visit Majene berjalan lancar. 🔥🔥Kegiatan festival Seni Islam ini sukses dengan 2 kategori lomba yaitu Lomba Kultum berbahasa mandar tingkat SMA /MA dan Lomba lagu religi Islami. Mimin ucapin selamat nih buat Sahabat GenPI yang berhasil memenangkan perlombaan Kultum Bahasa Mandar serta lomba Karaoke lagu religi islami🤗💯Terimakasih juga buat peserta yang sudah turut andil mengambil bagian dari perlombaan tersebut, tetap semangat yahh, kalian KERENNNN‼️🔥Tetap pantau Instagram GenPI Majene untuk info menarik dan seru🤗..GenPI 📣 Gaspooooollllll..Pesona Indonesa, Wonderful. Salam Genpi, gass 🔥@Genpiindonesia @Wonderful.indonesiaku @Indonesia.Festival @kemenparekraf.ri @sandiuno @herianto_latief @pariwisatasulbar@mbakjhe.#Genpi #DiIndonesiaAja #GenPIUntukIndonesia #WonderfulIndonesia #KomunitasinAJa #GenPIsulbar #sulawesibarat #pariwisatasulbar #DiSulbarAja #sulawesibarat
Pelatihan Management Usaha Jasa Pariwisata
Halo Sahabat GenPI 👋🏼
Hari ini Minggu, 17 September 2023 Dinas Kebudayaan dan Pariwisata Kabupaten Majene melaksanakan Pelatihan Management Usaha Jasa Pariwisata yang bekerjasama dengan Lembaga Pemberdayaan Masyarakat Pesisir (LPMP) di Wisma Zikra Camba Majene.
Pada kesempatan tersebut salah satu rekan GenPI Majene Kak Alfian Amin Cahaya S.T diundang sebagai pembicara dengan materi "Biro Jasa Wisata Usaha".
Kak Alfian dalam hal ini memberikan pemahaman kepada masyarakat terkhusus pemuda agar lebih paham tentang bagaimana Management Usaha Jasa Pariwisata yang ada di Majene.
Huwaa keren yahh, semoga dengan adanya pelatihan seperti demikian akan meningkatkan pengetahuan serta kemampuan masyarakat dalam mengelola usaha jasa pariwisata yang ada di Majene.
Tetap pantau Instagram GenPI Majene untuk info menarik dan seru🤗
.
.
GenPI 📣 Gaspooooollllll
.
.
Pesona Indonesa, Wonderful.
Salam Genpi, gass 🔥
@Genpiindonesia @Wonderful.indonesiaku @Indonesia.Festival @kemenparekraf.ri @sandiuno @herianto_latief @pariwisatasulbar
@mbakjhe
.
#Genpi #DiIndonesiaAja #GenPIUntukIndonesia #WonderfulIndonesia
#KomunitasinAJa #GenPIsulbar #sulawesibarat #pariwisatasulbar #DiSulbarAja #sulawesibarat
Gathering Perdana GenPI Majene🥳
Tak Kenal maka Tak Sayang, sekiranya pepatah tersebut jadi alasan dilaksanakannya Gathering kali ini, biar bisa kenalan memupuk kasih sayang, eh heheh🤭
Gathering kali ini dilaksanakan di salah satu destinasi kece di Kabupaten Majene, yaitu Bukit Padzang-padzang (dibaca parang-parang) 😊🌄
Kegiatan ini membahas mengenai asal muasal serta tujuan terbentuknya GenPI majene, membersihkan area wisata, serta membangun relasi sesama anggota dengan berbagai Games seru guna tercipta kehangatan dan keakraban di dalamnya🤗
.
.
GenPI Majene 📣 Holiday Healing Happy
GenPI 📣 Gaspooooollllll
.
.-----‐-----------------------.
#genpi #genpisulbar #generasipesonaindonesia #majene #genpimajene #wisata