Di ISS Indonesia, kami berupaya menciptakan lingkungan kerja yang aman dan nyaman agar dapat meningkatkan produktivitas. Kedisiplinan menjadi hal yang mutlak untuk dilakukan misalnya, bekerja dengan arahan yang jelas, mempersiapkan kebutuhan operasional, dan alat pengaman yang lengkap menjadi bagian dari setiap individu.
Para Supervisor ISS Indonesia memiliki kapabilitas untuk saling MELENGKAPI kebutuhan timnya baik secara material maupun mental agar menciptakan suasana kerja yang lebih positif bagi setiap anggota tim.
Yuk nonton video 8M yang kedua dan tunggu rangkaian video 8M selanjutnya! Cek juga video 8M lainnya di highlight yang ada di profile kami ya!
#issindonesia #peoplemakeplaces #issyearofsupervisor
Dalam rangka Year of Supervisor, ISS Indonesia menghadirkan video mengenai 8M! 8M sendiri merupakan serangkaian pekerjaan dasar dan rutin bagi Supervisor ISS Indonesia. Hal ini dilakukan untuk menjaga kualitas layanan serta meningkatkan produktivitas placemaker ISS Indonesia.
Di ISS Indonesia, kami selalu mengawali aktivitas sehari-hari dengan sambutan yang bermakna. Kami percaya bahwa MENYAMBUT adalah awal dari sikap saling peduli dan saling menghargai.
Setiap hari dimulai dengan kehadiran tepat waktu, penampilan yang baik, dan menanyakan kabar. Para Supervisor berperan langsung dalam menciptakan atmosfir bekerja yang ramah dan saling peduli.
Yuk cek video berikut ini dan tunggu rangkaian video 8M selanjutnya, ya!
#issindonesia #peoplemakeplaces #issyearofsupervisor
ISS Great Award 2024 sudah di depan mata! Para karyawan terbaik yang telah meraih penghargaan BIMA Club dan Apple Award di ISS Indonesia akan berkompetisi untuk meraih gelar Puntadewa Club dengan hadiah utama perjalanan ibadah Umroh atau Holy Land.
Setelah sukses dengan tema 'Mardalani tu Toba' tahun lalu, kini kita akan merayakan penghargaan tertinggi dengan semangat yang lebih membara!
Jangan lewatkan ISS Great Award 2024 yang akan datang! Sambil menunggu acaranya, yuk kita kilas balik dan nikmati lagi momen-momen seru dari ISS Great Award 2023!
#issindonesia #ISSGreatAward2024 #PuntadewaClub
Placemaker ISS Indonesia selalu menerapkan sistem pembersihan LTACC (Look, Think, Act, Check, & Clean as you go). Dengan LTACC, mereka memastikan kebersihan terjaga, pekerjaan menjadi lebih efisien, dan supervisor bisa memantau tim dengan mudah.
Apa kamu dan tim selalu melakukan LTACC dalam pekerjaan sehari-hari? Yuk saksikan video selengkapnya mengenai LTACC!
Dalam rangka Year of Supervisor, akan ada video-video yang bisa kamu saksikan dengan tim! Tunggu video-video selanjutnya ya!
#issindonesia #APlaceToBeYou #peoplemakeplaces #yearofsupervisor
Rendy Freadskybell, salah satu placemaker disabilitas tuna rungu ISS Indonesia. Ia membuktikan dapat bekerja dengan penuh semangat dan memberikan energi positif walau dengan segala keterbatasannya!
Baru-baru ini, Rendy bahkan terpilih memenangkan Apple Award 2024 dari ISS Indonesia! Yuk lihat bagaimana Rendy bisa menginspirasi sesama!
#issindonesia #APlaceToBeYOU #appleaward
Specialized Services Operation Director ISS Indonesia, Syaefullah, mewakili manajemen ISS Indonesia mengucapkan Selamat Hari Raya Idul Fitri 1445 Hijriah.
Minal Aidin Wal Faizin. Mohon maaf lahir dan batin ๐๐ป
#issindonesia #idulfitri1445H #lebaran #eidmubarak
Selama bulan Ramadhan, ISS Indonesia melakukan pembersihan di area Masjid Raya Bintaro Jaya untuk memberikan kenyamanan bagi jemaah yang datang. Kegiatan ini merupakan komitmen ISS Indonesia dalam mendukung komunitas lokal dan lingkungan sekitar.
Yuk lihat kegiatan placemaker ISS Indonesia di MRBJ melalui video berikut!
#issindonesia #peoplemakeplaces #MRBJ
Dalam rangka ISS Year of Supervisor, kita akan menyajikan tips dan informasi yang berguna dari para supervisor ISS Indonesia!
Kali ini akan membahas tentang Flat Mop dan kelebihannya. Share pendapat dan pengalaman kamu tentang Flat Mop ini di kolom komentar.
Tunggu video Year of Supervisor selanjutnya ya โบ๏ธ
#issindonesia #peoplemakeplaces #issyearofsupervisor
Selamat ulang tahun ISS Indonesia! ๐๐๐๐
28 tahun menjadi perusahaan facility service terbesar, tempat dimana karyawannya merasa dapat memiliki, bisa menjadi diri sendiri, menjadi apa yang mereka inginkan, menjadi bagian dari hal yang lebih besar untuk mengembangkan diri bersama perusahaan karena ISS adalah 'The Company of Belonging'
Yuk simak video dari placemaker berikut ini dan share ucapan versi kamu di kolom komentar!
Placemaker ISS Indonesia yang bekerja di Taman Impian Jaya Ancol sejak Agustus 2023, terbukti membawa banyak perubahan positif di sana. Mereka senantiasa memastikan kenyamanan pengunjung menikmati rekreasi dengan pengalaman menyenangkan yang tidak terlupakan.
Yuk simak testimoni manajemen dan pengunjung Taman Impian Jaya Ancol mengenai ISS Indonesia berikut ini!
#issindonesia #PeopleMakePlaces
Selamat Tahun Baru 2024! ๐ฅณ๐
Simak yuk resolusi dari beberapa placemaker ISS Indonesia di tahun yang baru ini!
Nah kalau kamu kira-kira mau bilang apa ke dirimu di tahun lalu dan harapan apa di tahun 2024 ini? Yuk share di kolom komentar!
#issindonesia #tahunbaru2024 #newyear2024
Tahun 2023 akan segera kita lewati. Mari sambut tahun depan dengan semangat baru dan harapan baru untuk bangkit lebih kuat!
CEO & President Director ISS Indonesia, Muhammad Sofyan, melalui video ini menyampaikan beberapa poin refleksi atas pembelajaran dan pencapaian selama setahun ke belakang dan apa saja fokus ISS Indonesia di tahun depan.
Selamat menyambut Tahun Baru 2024 untuk seluruh placemaker, partner, dan customer ISS Indonesia ๐๐ป
#issindonesia #happynewyear #tahunbaru2024
Sajikan kebahagiaan Natal dalam setiap hidangan kasih dan damai bersama teman dan keluarga.
Selamat Hari Natal.
#issindonesia #natal #APlaceToBeYOU
Selamat Hari Natal 2023๐
Mewakili manajemen dan keluarga besar ISS Indonesia, Yan Riza Iswara, Commercial Director, mengucapkan Selamat Hari Raya Natal bagi kamu yang merayakan.
Semoga damai dan kasih Natal tahun ini menyertai kamu dan keluarga ๐
#issindonesia #christmas #natal2023 #harinatal #merrychristmas
Terima kasih kepada 10.000 subscribers Youtube ISS Indonesia! ๐ฅณ๐
Sebagai apresiasi, ISS Indonesia mau giveaway untuk 3 orang pemenang!
Caranya mudah, pilih video yang paling kamu sukai di akun Youtube ISS Indonesia dan ceritakan alasannya di kolom komentar postingan ini. Jangan lupa untuk like postingan ini dan subscribe Youtube ISS Indonesia.
Kami tunggu sampai 8 November 2023 ya! Yuk segera ikutan dan semoga beruntung!
#issindonesia #youtube #10kfollowers #thankyou
Pelayanan yang sangat memuaskan dirasakan oleh klien di area @menaradanareksa atas kinerja para placemaker ISS Indonesia. Berbagai kolaborasi juga telah dilakukan untuk menciptakan lingkungan kerja yang lebih baik di area tersebut.
Yuk simak testimoni manajemen Menara Danareksa mengenai ISS Indonesia berikut ini!
#issindonesia #peoplemakeplaces #testimonial
Bangsa Indonesia dikenal dengan keberagaman budaya, suku, ras, agama dan bahasa.
Lalu apa ya yang membuat para placemaker bangga menjadi orang Indonesia? Yuk simak video berikut dan share versi kamu juga ya di kolom komentar!
#ISSIndonesia #banggaIndonesia #peoplemakeplaces
Mari tumbuhkan semangat untuk dapat maju bersama dan kobarkan semangat perjuangan yang belum usai dengan berkolaborasi demi satu tujuan bersama!
Selamat memperingati 78 Tahun Kemerdekaan Republik Indonesia ๐ฎ๐ฉ
Terus melaju untuk Indonesia maju!
#issindonesia #HUTRI #HUTRI78 #ISSHUTRI78 #kemerdekaanRI #independenceday
Dalam kesempatan kali ini, CEO & President Director ISS Indonesia, Muhammad Sofyan, menyampaikan kebanggaannya memimpin perusahaan terbaik dengan 45ribu karyawan ini. Bagaimana langkah dan strategi ISS Indonesia ke depannya?
Yuk simak video selengkapnya!
#issindonesia #ceomessage #peoplemakeplaces
Sudah terbit majalah digital GREAT ISS edisi Juli 2023!
Tema edisi kali ini adalah Championing Sustainable Workplace, di mana hal ini merupakan impian dan tujuan setiap perusahaan termasuk ISS Indonesia.
Bagaimana kita bisa mewujudkannya? baca selengkapnya melalui aplikasi GREAT ISS di handphone kamu atau akses langsung melalui bit.ly/GREATISSJUL23
Yuk share informasi ini supaya semakin banyak yang tahu dan ikut membaca majalahnya ๐
#issindonesia #GREATISS #magazine