Pariwisata Kota Banjar

Pariwisata Kota Banjar Tempat wisata dan kuliner enak yang ada di wilayah Kota Banjar Provinsi Jawa Barat . Banjar 60 km sebelum pantai pangandaran.

22/05/2020

pns yang tidak bisa dan tidak boleh kemana-mana kecuali alasan penting

Segera daftarkan diri kamu buat ikutan Pemilihan Mojang Jajaka Kota Banjar 2018Kualifikasi Peserta Mojang Jajaka Kota Ba...
24/05/2018

Segera daftarkan diri kamu buat ikutan Pemilihan Mojang Jajaka Kota Banjar 2018

Kualifikasi Peserta Mojang Jajaka Kota Banjar 2018 :
1. Berdomisili di wilayah Kota Banjar, dibuktikan dengan KTP/Kartu Pelajar.
2. Usia :
a. 15-17 Tahun untuk kategori Remaja (SMA/SMK/Sederajat)
b. 18-24 Tahun untuk kategori Dewasa
3. Berpenampilan menarik serta memiliki badan yang proporsional
4. Mampu berkomunikasi dengan baik
5. Belum menikah
Peserta Pasanggiri Mojang Jajaka 2018 wajib mengumpulkan :
1. Formulir Pendaftaran yang sudah di isi
Formulir bisa didownload di alamat web berikut :
https://drive.google.com/…/14LnlZ3bl1w_R0-4U-4C0NAi3EiQmm12M
2. Foto ukuran 3x4 sebanyak 2 lembar
3. Foto ukuran post card (4R) dengan ketentuan :
a. Close Up 1 Lembar
b. Full Body 1 Lembar
c. Kategori Mojang Jajaka Remaja menggunakan pakaian,
· Seragam Putih-Abu/Seragam Sekolah Formal
· Background Foto Mojang : Biru
· Background Foto Jajaka : Merah
d. Kategori Mojang Jajaka Dewasa menggunakan pakaian,
· Polo Shirt Putih
· Celana Jeans Hitam
· Background Foto Mojang : Biru
· Background Foto Jajaka : Merah
4. Fotocoy KTP/KTM/Kartu Pelajar 1 lembar
5. Menyerahkan surat izin sekolah/intansi/orang tua
6. Persyaratan dikumpulkan dalam Map :
a. Mojang map berwarna Biru
b. Jajaka map berwarna Merah
Formulir bisa dikumpulkan di :
1. Sekertariat Dinas Pemuda danOlahraga Kota Banjar
Alamat : Jl. KH. M. Sanusi (KompleksSport Center), Langensari, Kota Banjar (46341)
Email : [email protected] Tlp : (0265) 7549068
2. Salon Anpian Kota Banjar
G-Maps : https://goo.gl/maps/Cm1DvaqEM282
Alamat : Jl. MayJend. Didi Kartasasmita (Samping CNI Banjar)
3. Kepoin Studio Kota Banjar
Alamat : Jl. K.H. Mustafa, Banjar (Samping Kost Bina Satria BINSAT) Kota Banjar
G-Maps : https://goo.gl/maps/xGGLEs1skP62
Untuk informasi lebih lengkap bisa menghubungi contact person panitia di bawah ini :
1. Teh Nuraisyah : 082217606373
2. Kang Hilmi : 081214600453
3. Teh Dian ( dispora ) : 085221066119

Pagelaran wayang ajen, dari kementrian pariwisata, dan merupakan puncak rangkaian kegiatan hari jadi kota banjar ke-15
19/03/2018

Pagelaran wayang ajen, dari kementrian pariwisata, dan merupakan puncak rangkaian kegiatan hari jadi kota banjar ke-15

Situ leutik desa cibeureum Dan curug panganten ds.sukamukti
29/09/2017

Situ leutik desa cibeureum
Dan curug panganten ds.sukamukti

Curug cibonte desa cibeureumDan Kawasan gunung pager batu batulawang
28/09/2017

Curug cibonte desa cibeureum
Dan Kawasan gunung pager batu batulawang

25/08/2017
potensi wisata di kota banjar.... refresh cintamu disini
03/02/2017

potensi wisata di kota banjar.... refresh cintamu disini

Air terjun (curug..panganten) desa sukamukti kec pataruman kota banjar tempat yang penuh dengan aura kasih sayang.... ke...
28/01/2017

Air terjun (curug..panganten) desa sukamukti kec pataruman kota banjar tempat yang penuh dengan aura kasih sayang.... kesegaran udara berpadu dengan nuansa alami ciptakan kesegaran jiwa kembali.. refresh..cintamu disini

Sampurasun Wargi Banjar...Kegiatan Pra Pasanggiri Moka Jabar 2016 sudah dimulai nih, Teh Nur Aisyah dan Kang Raden sebag...
09/11/2016

Sampurasun Wargi Banjar...

Kegiatan Pra Pasanggiri Moka Jabar 2016 sudah dimulai nih, Teh Nur Aisyah dan Kang Raden sebagai wakil Banjar membawa tema Legenda Tepung Kanjut, yu bantu like dan komen ya di instagram
Berikut link ig nya
https://www.instagram.com/p/BMYwyjgFA2d/

Hatur Nuhun






Neda pangrojong tiasa ngomen srg nge LIKE :)

See this Instagram photo by

Here they are....
21/10/2016

Here they are....

Kalian....... awesome :*
21/10/2016

Kalian....... awesome :*

Di ujung jalan ini setahun kemarin...
13/07/2016

Di ujung jalan ini setahun kemarin...

Speechless....
13/07/2016

Speechless....

Banjar's heritage.... hayu selfie d Viaduct gaeesss.... nuhuun diikkks.. Faizal Amiruddin
01/07/2016

Banjar's heritage.... hayu selfie d Viaduct gaeesss.... nuhuun diikkks.. Faizal Amiruddin

Apus Nipalensis aka burung kapinis bisa kalian temuin d sore yg indah d kota Banjar... ijin reshare diiiks... Faizal Ami...
01/07/2016

Apus Nipalensis aka burung kapinis bisa kalian temuin d sore yg indah d kota Banjar... ijin reshare diiiks... Faizal Amiruddin

sasak dua niiyy guys,,,, ;)
07/06/2016

sasak dua niiyy guys,,,, ;)

Citanduy Riverside..
07/06/2016

Citanduy Riverside..

07/06/2016
Curug balokangSesuai namanya, curug yang satu ini berlokasi di desa balokang Kecamatan Banjar lebih tepatnya di perbukit...
30/05/2016

Curug balokang
Sesuai namanya, curug yang satu ini berlokasi di desa balokang Kecamatan Banjar lebih tepatnya di perbukitan yang berada pas di belakang kantor Desa Balokang. Untuk mencapai curug cukuplah mudah dari Banjar kota kalian ambil arah menuju kantor Desa Balokang yang betempat di jalan Peta No 119 Balokang, pas di kantor Desa Balokang terdapat gang, kalian masuk saja ke gang tersebut lalu belok kiri kemudian belok kanan, jika kalian bingung tanya saja warga sekitar tapi disarankan dari jalan raya kalian jangan membawa kendaran bermotor lebih baik menggunakan sepeda atau berjalan kaki karena akses jalan ke curug ini hanya berupa gang kecil kemudian masuk kejalan setapak dan pematang sawah, meskipun jarak dari jalan raya ke lokasi kurang lebih 1 Km tapi kalau kita berjalan sambil menikmati pemandangan persawahan dan pepohonan lebat yang membuat suasana menjadi teduh rasanya kalian tidak akan terlalu merasa capek. Di curug ini terdapat dua curug yakni satu curug kecil yang menyambut kalian pas pertama masuk lokasi, cukup ikuti aliran sungainya maka kalian akan menemukan curug kedua yang cukup tinggi.... Enjoy the trip guys....
;)

Cadas Gantung Mandalare  Banjar mempunyai tempat yang bernama cadas gantung tempat eksotis batu-batu yang memanjakan mat...
02/05/2016

Cadas Gantung Mandalare
Banjar mempunyai tempat yang bernama cadas gantung tempat eksotis batu-batu yang memanjakan mata, tempat tersebut berlokasi di desa mandalare (masuk dalam wilayah perkebunan karet mandalare) di kecamatan Pataruman yang sebagian besar wilayahnya didominasi hutan dan perbukitan yang merupakan rangkaian dari Gunung Sawal, lokasinya dekat pasar hewan KUD sindanggalih yang berkoordinat di 7°21'46"S 108°36'30"E. Jika kalian ingin kesana dari banjar kota tinggal ambil arah menuju stasiun langensari nah sebelum stasiun ada belokan yang terdapat jembatan rel kereta, kalian belok kiri masuk ke jalan kecil yang belum di aspal, dari belokan tersebut kurang lebih masuk sejauh 1Km an dan jika kalian mempunyai smartphone masukan saja koordinat tempatnya di maps dan kalian akan langsung di arahkan ketempat tersebut. Mungkin kebanyakan orang belum tahu tempat tersebut tetapi jika kalian mempunyai akun instagram mungkin kalian akan sering melihat postingan foto-foto cadas gantung, jika kalian ingin kesana disarankan pada pagi atau sore hari karena jika siang hari udaranya lumayan panas, disana kalian akan disuguhkan pemandangan persawahan yang luas, tebing tambang batu, perkebunan karet, dan terdapat kolam yang lumayan besar bekas galian batu, jika cuaca bagus dan tidak hujan kolam tersebut akan terlihat seperti telaga warna versi kota banjar . Kalian bisa berfoto ria bersama teman atau pasangan dengan background tebing batu tersebut yang sekarang lagi hits-hitsnya, jika kalian mau kalian juga bisa bermain air di kolam kecilnya tapi jangan terlalu dekat dari tebing karena banyak warga yang melakukan aktifitas pertambangan batu.

Petik Sendiri Belimbing Madu di LangensariSebuah kebun belimbing madu milik Ibu Siti Asriah (Sri) berlokasi di RT 01  RW...
29/04/2016

Petik Sendiri Belimbing Madu di Langensari
Sebuah kebun belimbing madu milik Ibu Siti Asriah (Sri) berlokasi di RT 01 RW 03 Dusun Purwodadi Desa Waringinsari Kec Langensari Kota Banjar dengan jumlah pohon belimbing lebih dari 100 serta diselingi dengan pohon pepaya dan jeruk puruk menambah indah dipandang. Kebun ini berbuah tiap hari alias tanpa mengenal musim sehingga para pengunjung bisa datang dan pilih petik sendiri belimbing madu dengan harga perkilogramnya sebesar Rp 15 ribu saja...murah kan ? bisa sekalian wefie bareng rekan2. Belimbing bisa petik sendiri juga bisa pesan ... yakin deh segar gar gar banget
Kebun dipagar bambu dengan tujuan agar tidak ada banyak gangguan dari hewan2 dan juga setiap belimbingnya di bungkus plastik. Saat anda masuk ke kebun tersebut anda akan disambut oleh kalkun ... ramah2 dikit banyak galaknya hati2 ya... lumayan buat hiburan ... lari2 dikit bolehlah...
Kalo anda mau sekalian metik pepaya boleh juga harga dijamin lebih murah dibanding beli di swalayan atau kalo kebetulan ada jeruk purut yang matang bisa juga petik sendiri.... ingat ngga usah takut ngga ada hantu jeruk purutnya itu hantu adanya di jakarta aja.
Pengunjung bisa saja meminta untuk disediakan rujak , legen (Lahang Dingin, pake es oke juga) , es kelapa muda tapi tentu harus mengeluarkan kocek ngga dalem banget ko... murah aja bisa pesan ke owner nya tuh ibu sri. Nomor telpnya
081 320 612 408.

Batu Tapak dengan pohon  besar  yang berada di puncak bukit  (pasir) cabe
31/03/2016

Batu Tapak dengan pohon besar yang berada di puncak bukit (pasir) cabe

Address

Kota Banjar
Jawa
46333

Alerts

Be the first to know and let us send you an email when Pariwisata Kota Banjar posts news and promotions. Your email address will not be used for any other purpose, and you can unsubscribe at any time.

Share

Nearby travel agencies


Other Jawa travel agencies

Show All