14/12/2024
Hayyoo yg tadi sempet nyobain wahana baru di Golaga , gimana sensasinya ?? Seru kaann ?
Golaga atau Goalawa Purbalingga merupakan tujuan wisata alam di Jawa Tengah yang memiliki beragam keu
(56)
Jalan Raya Goa Lawa Km. 3 Desa Siwarak Kec. Karangreja Purbalingga
Purbalingga
53357
Monday | 08:00 - 17:00 |
Tuesday | 08:00 - 17:00 |
Wednesday | 08:00 - 17:00 |
Thursday | 08:00 - 17:00 |
Friday | 08:00 - 10:00 |
12:00 - 17:00 | |
Saturday | 07:00 - 18:00 |
Sunday | 06:00 - 18:00 |
Be the first to know and let us send you an email when Goa Lawa Purbalingga posts news and promotions. Your email address will not be used for any other purpose, and you can unsubscribe at any time.
Send a message to Goa Lawa Purbalingga:
GOA LAWA PURBALINGGA atau GOLAGA merupakan keajaiban alam di Indonesia, terbentuk dari lava pegunungan aktif yang meleleh selama ribuan tahun. Proses pendinginan lava inilah yang mengakibatkan batuannya keras dan kuat dengan warna hitam tanpa menimbulkan stalagnit dan stalagmit. GOA LAWA PURBALINGGA merupakan daya tarik wisata alam dengan nuansa pegunungan yang sejuk, berlokasi di lereng Gunung Slamet. Suasana yang asri dan alami dengan hamparan rumput yang hijau di bawah rindangnya pohon pinus. GOA LAWA PURBALINGGA merupakan tujuan wisata yang tepat bagi Anda untuk menyatu dengan alam, untuk sejenak meninggalkan rutinitas dan menghapus kejenuhan dengan penuh kegembiraan bersama sahabat dan orang-orang tercinta. GOA LAWA PURBALINGGA merupakan tujuan wisata yang sesuai untuk mengadakan berbagai kegiatan, acara keluarga, reuni, outbound, kumpul-kumpul komunitas dengan tempat yang luas, nyaman dan bersih. GOA LAWA PURBALINGGA terletak di Desa Siwarak, Kecamatan Karangreja, Kabupaten Purbalingga. Berjarak Β± 25 Km dari Pusat Kota Purbalingga dan bisa ditempuh dengan mudah selama satu jam perjalanan.
Jam buka mulai pukul 08.00 - 17.00 Wib setiap hari.